P2P Hero

PRODUK PEMBERI PEMBIAYAAN

Berikan Dukungan Pada UMKM Melalui Pemberian Pembiayaan

Temukan peluang bertumbuh dengan pemberian pembiayaan kepada UMKM secara mudah dan efisien. Pilih UMKM dengan usaha tahap awal terpilih yang Anda percayai.

Keunggulan

Restock memberikan Anda banyak Kelebihan

/_app/immutable/assets/product-benefit.D6nvNiT6.webp

Skema

Skema Pembiayaan Restock

simulation-bg

SIMULASI

Simulasi Pemberi Pembiayaan

Nominal angka yang tertera dibawah ini hanya bagian dari simulasi.
Rp

Minimal pengajuan pendanaan sebesar Rp 50.000.000 dan maksimal sebesar Rp 2.000.000.000

Bulan

Maximal durasi pendanaan sebesar 12 bulan

Estimasi Pengembalian

Jumlah Pendanaan

Rp 50.000.000

Bunga

2 %

Lama Pengembalian

12 Bulan

Total Pengembalian

Rp 52.500.000

Pengembalian Perbulan

Rp 4.375.000

*) Biaya dapat berubah sesuai dengan kebijakan perusahaan

Langkah Pendaftaran

Tertarik menjadi Pemberi Pembiayaan? Berikut Caranya.

  • 1

    Buat Akun Pemberi Pembiayaan

    Buat akun dan isi data akun sebagai PIC Pemberi Pembiayaan.

  • 2

    Verifikasi E-mail

    Lalu akan ada verifikasi data E-mail pada E-mail setelah verifikasi.

  • 3

    Pengisian Data Lengkap

    Mengisi dokumen legalitas sesuai syarat dan ketentuan Pemberi Pembiayaan pada Restock.

  • 4

    Verifikasi Dokumen Lengkap

    Setelah Dokumen lengkap, Pemberi Pembiayaan harap menunggu untuk proses verifikasi.

  • 5

    Approval Akun Pemberi Pembiayaan

    Setelah Verifikasi Dokumen Lengkap, Akun Pemberi Pembiayaan Anda siap untuk digunakan.

  • Tertarik Menjadi Pemberi Pembiayaan?

    Dafar sekarang dan nikmati keuntungannya!

    Daftar Sekarang!

Dokumen Registrasi

Dokumen Pemberi Pembiayaan Individu

Berikut merupakan dokumen-dokumen yang dibutuhkan untuk menjadi Pemberi Pembiayaan Individu.

  • Data & Foto KTP Penanggung Jawab

    Mohon untuk diupload KTP Penanggung Jawab atau Pemilik Usaha (foto harus berwarna)

  • Data & Foto NPWP Penanggung Jawab

    Mohon untuk diupload foto NPWP Penanggung Jawab atau pemilik usaha (foto harus berwarna)

  • Foto Selfie Penanggung Jawab

    Mohon untuk diupload Foto Selfie Penanggung Jawab atau pemilik perusahaan (foto harus berwarna tampak depan jelas tanpa kacamata)

  • Foto Buku Tabungan Penanggung Jawab

    Mohon untuk diupload profil Foto Buku Tabungan Penanggung Jawab atau pemilik perusahaan (harus berwarna dan jelas nomor rekening dan pemilik rekening)

  • Data Ahli Waris

    Mohon untuk diupload dokumen data ahli waris dengan lengkap

Testimoni

Kata mereka tentang Restock.id

Disclaimer Risiko

  1. Layanan Pendanaan Bersama Berbasis Teknologi Informasi merupakan kesepakatan perdata antara Pemberi Pembiayaan dengan Penerima Pembiayaan, sehingga segala risiko yang timbul dari kesepakatan tersebut ditanggung sepenuhnya oleh masing-masing pihak.
  2. Risiko kredit atau gagal bayar ditanggung sepenuhnya oleh Pemberi Pembiayaan. Tidak ada lembaga atau otoritas negara yang bertanggung jawab atas risiko gagal bayar ini.
  3. Penyelenggara dengan persetujuan dari masing-masing Pengguna (Pemberi Pembiayaan dan/atau Penerima Pembiayaan) mengakses, memperoleh, menyimpan, mengelola dan/atau menggunakan data pribadi Pengguna ("Pemanfaatan Data") pada atau di dalam benda, perangkat elektronik (termasuk smartphone atau telepon seluler), perangkat keras (hardware) maupun lunak (software), dokumen elektronik, aplikasi atau sistem elektronik milik Pengguna atau yang dikuasai Pengguna, dengan memberitahukan tujuan, batasan dan mekanisme Pemanfaatan Data tersebut kepada Pengguna yang bersangkutan sebelum memperoleh persetujuan yang dimaksud.
  4. Pemberi Pembiayaan yang belum memiliki pengetahuan dan pengalaman pinjam meminjam, disarankan untuk tidak menggunakan layanan ini.
  5. Penerima Pembiayaan harus mempertimbangkan tingkat bunga pinjaman dan biaya lainnya sesuai dengan kemampuan dalam melunasi pinjaman.
  6. Setiap kecurangan tercatat secara digital di dunia maya dan dapat diketahui masyarakat luas di media sosial.
  7. Pengguna harus membaca dan memahami informasi ini sebelum membuat keputusan menjadi Pemberi Pembiayaan atau Penerima Pembiayaan.
  8. Pemerintah yaitu dalam hal ini Otoritas Jasa Keuangan, tidak bertanggung jawab atas setiap pelanggaran atau ketidakpatuhan oleh Pengguna, baik Pemberi Pembiayaan maupun Penerima Pembiayaan (baik karena kesengajaan atau kelalaian Pengguna) terhadap ketentuan peraturan perundang-undangan maupun kesepakatan atau perikatan antara Penyelenggara dengan Pemberi Pembiayaan dan/atau Penerima Pembiayaan.
  9. Setiap transaksi dan kegiatan pinjam meminjam atau pelaksanaan kesepakatan mengenai pinjam meminjam antara atau yang melibatkan Penyelenggara, Pemberi Pembiayaan dan/atau Penerima Pembiayaan wajib dilakukan melalui escrow account dan virtual account sebagaimana yang diwajibkan berdasarkan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan (POJK) Nomor 10/POJK.05/2022 tentang Layanan Pendanaan Bersama Berbasis Teknologi Informasi dan pelanggaran atau ketidakpatuhan terhadap ketentuan tersebut merupakan bukti telah terjadinya pelanggaran hukum oleh Penyelenggara sehingga Penyelenggara wajib menanggung ganti rugi yang diderita oleh masing-masing Pengguna sebagai akibat langsung dari pelanggaran hukum tersebut di atas tanpa mengurangi hak Pengguna yang menderita kerugian menurut Kitab Undang-Undang Hukum Perdata.

v1.2.0 - Copyright © 2019 - 2024 Restock.ID